Bagaimana cara membuat desain ruang tamu minimalis modern namun pada saat yang sama tetap nyaman ditempati seluruh keluarga? Kuncinya adalah makin sedikit makin baik. Semakin sedikit barang perabot dan furniture yang diletakkan di ruang tamu, maka rumah Anda akan semakin terlihat baik. Aturan ini juga cocok untuk diterapkan di semua desain interior setiap ruang
rumah minimalis.
Mengikuti trend desain terbaru tidak harus mengorbankan konsep desain ruang tamu yang sudah ada. Daripada membeli sofa dan
meja baru, bagaimana kalau hanya menggantinya pada aksesoris seperti bantal, pot bunga dan lain lain. Tentu hal tersebut akan lebih efektif. Sekarang silahkan lihat contoh
ide desain ruang tamu minimalis modern berikut.