Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis - Modern Minimalis

Aneka Model Desain Rumah Moderen Minimalis.

Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis

Dalam menata desain ruang tamu minimalis harus dipahami dahulu seperti apa Anda akan mempergunakannya. Kebanyakan orang menginginkan ruang tamu sekaligus sebagai ruang serbaguna. Selain sebagai tempat menerima tamu juga sebagai ruang santai bersama keluarga dimana Anda bisa menonton televisi, membaca buku dan sebagainya.

Desain Interior Ruang Tamu


Jika Anda telah membuat ruang keluarga sendiri, penataan desain interior ruang tamu bisa dibuat lebih formal. Sekali lagi hal tersebut tergantung pada bagaimana Anda akan mempergunakan ruang tamu.

Fokus utama dalam menata ruang tamu adalah keberadaan dan penataan furniture. Jika konsep yang diinginkan adalah hunian minimalis, pilih juga model furniture minimalis.

Gunakan variasi berbagai jenis meja atau kursi agar mendapat tampilan rumah moderen. Meja atau kursi tidak harus satu set, yang penting adalah pengkoordinasiannya secara baik.

Pencahayaan


Pencahayaan yang baik sangat penting untuk menghasilkan ruang tamu yang apik. Jika memungkinkan, buat tata pencahayaan semewah mungkin, mengingat ini adalah ruang dimana Anda bisa "pamer" ke orang orang. Konsep lampu sorot akan sangat baik diterapkan di ruang tamu.

Contoh gambar desain interior ruang tamu bertema minimalis.

Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis

Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis

Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis

Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis

Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis